Sunday, February 12, 2017

Pengalaman di Sidang Meja Hijau 1 Desember 2016 [Finally, I get my Bachelor degree~]

Hai semuaaaaaaaa. long time no see^^ 
sebenernya aku mulai nulis di blog ini karena ga ada kerjaan. Yeps, nganggur. Jobless. Jobseeker✌



Aku sendiri sebenernya pengen ceritain pengalaman dari awal aku memulai mengerjakan penelitian hingga selesai dan dapat gelar sarjana secara unofficial (belum wisuda w soalnya. Noted! Wisuda diadain tgl 20-22 Februari 2017. aaaaak gasabar).



Awalnya kan aku mengakhiri semester 7, semester ter-MENCEKAM sepanjang sejarah. Guess why? kenapa menyeramkan?

Karena bagi kalian yang belum tau tentang jurusan aku, Agroekoteknologi, di semester 7 nya kami baru membagi konsentrasi kami dan aku berada di minat Hama dan Penyakit Tanaman.
Hama dan Penyakit? Kenapa menyeramkan? hahahaha panjang beeeet kalodiceritain dari awal tentang hama dan penyakit itu sendiri (kalo ada dari reader penasaran tentang jurusan ini bisa komen dan minta aku jelasin pengalaman dan ilmu dari jurusan itu. hehehe. Comment below ya sis *wink*)